GOGOTECH INDONESIA terbentuk berawal dari sebuah hobi merancang alat-alat sederhana multifungsi dari tahun 2013, kemudian menjadi tekad oleh profesional muda untuk ikut terjun dalam pengembangan teknologi dengan melibatkan profesional muda lain di bidang keteknikan dan menjadikan partner kerja usaha keteknikan disekitar, selain itu kami berupaya dalam pengembangkan masyarakat sekitar dalam kesempatan di dunia usaha.